Hutan Pinus Kayon, Semarang

Judul : Hutan Pinus Kayon, Semarang
link : Hutan Pinus Kayon, Semarang
Hutan Pinus Kayon, Semarang

![]() |
https://www.instagram.com/ringga_343/ |
Hutan Pinus Kayon, menyuguhkan nuansa alam teduh dan pemandangan hijau yang buat panasmu mereda. Di sini kita bisa duduk santai menghabiskan sore sambil foto-foto selfie atau bersama teman dan sahabat. Selain itu, di sekitaran hutan juga terdapat sumber mata air yang sungguh jernih. Biar makin seru lagu, kalian bisa mengajak keluargamu, bawalah tikar, serta cemilan dan kanton plasting untuk wadah sampah.
![]() |
https://www.instagram.com/cahyo_nugroho89/ |
Di tempat ini juga sering dipakai muda mudi untuk sekedar duduk - duduk dan menikmati sejuknya udara yang sejuk dengan suasana hutan pinus. Selain itu juga banyak dari mereka yang memanfaatkan tempat ini untuk lokasi berkumpul keluarga.
Rute menuju untuk Hutan Pinus Kanyon juga tidak terbilang sulit. Dari arah Salatiga, sampai di pertigaan desa Jampelan Getasan (depan Koramil), kita bisa belok kiri di jalur alternatif ke Sruwen atau Tengaran. Kurang lebih sekitar 6 km, sampai di perempatan Wonosari, lalu belok kanan ke arah desa Krangkeng yang hanya membutuhkan waktu sekitar 5 menit. Atau juga bisa menggunakan GPS Google Map untuk menuju kesana, supaya tidak bingung.
Tim Viapendaki, official ig

Demikianlah Artikel Hutan Pinus Kayon, Semarang
Sekianlah artikel Hutan Pinus Kayon, Semarang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Hutan Pinus Kayon, Semarang dengan alamat link http://cheatterbaru2.blogspot.com/2016/08/hutan-pinus-kayon-semarang.html